Welfare Statistics of Tanjungbalai Municipality 2023 - BPS-Statistics Indonesia Tanjung Balai Municipality

Integrated Statistical Service BPS-Statistics of Tanjung Balai Municipality on Jenderal Sudirman Street No.559, Tanjung Balai 21369. Email bps1272@bps.go.id with the subject "Data Request"

Welfare Statistics of Tanjungbalai Municipality 2023

Catalog Number : 4101002.1272
Publication Number : 12720.2316
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annually
Release Date : December 28, 2023
Language : Indonesian
File Size : 22.31 MB

Abstract

Data dan informasi diperlukan dalam rangka mendukung proses perencanaan, implementasi dan evaluasi hasil pembangunan agar dapat berjalan dengan baik. Data mengenai kondisi sosial ekonomi dibutuhkan untuk memberikan gambaran pencapaian pembangunan dan juga dapat digunakan oleh para pengambil kebijakan untuk mengevaluasi program program pembangunan. Data yang terkait dengan kebutuhan hidup masyarakat seperti sandang, pangan, papan, pendidikan, kesehatan, keamanan, dan kesempatan kerja diperlukan untuk mengetahui seberapa jauh pencapaian hasil-hasil pembangunan menjangkau seluruh lapisan masyarakat. Publikasi “Statistik Kesejahteraan Rakyat” ini merupakan hasil dari Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) Maret 2023 ditambahkan dengan hasil penghitungan proyeksi penduduk. Diharapkan pengguna data dengan mudah dapat melihat variasi tingkat kesejahteraan rakyat antar wilayah kabupaten/kota di Sumatera Utara. Pada beberapa tabel ulasan, sajian data dibedakan menurut jenis kelamin untuk melihat perbedaan gender pada aspek tertentu
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kota Tanjungbalai (BPS-Statistics Tanjungbalai)Jl. Jendral Sudirman 559 Km 4

Tanjungbalai 21369

Sumatera Utara

 Telp (0623) 597184

Fax (0623) 92004

Email: bps1272@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia